Jakarta, NAWACITAPOST – Komnas HAM mengapresiasi Polri atas MoU yang diteken bersama. Hal itu terungkap dari Ketua Komnas HAM Ahmad Taufan Damanik. Dirinya mengapresiasi Polri atas penandatanganan nota kesepahaman. Hal ini wujud nyata dari transparansi Polri. Dia mengakui. Di era kepemimpinan Kapolri Listyo Sigit Prabowo, Korps Bhayangkara saat ini semakin transparan dan lebih kooperatif dengan sesama lembaga maupun pihak eksternal.
BACA JUGA: Pria Tertampan Sedunia Tahun ke Tahun, Ini!
“Kami merasakan ada komunikasi dan koordinasi yang baik maka kami sangat terbantu karena diberikan akses dan ruang yang cukup serta keterbukaan Polri,” kata Taufan. Selain itu, katanya, komunikasi di daerah sangat bagus. Dengan tantangan media dan keterbukaan maka kepolisia berani mendisiplinkan aparat yang salah merupakan suatu kemajuan. “Dan adanya rekomendasi yang baik direspon dengan baik. Upaya yang dilakukan perkembangan kemajuan dalam bertugas sangat baik,” tutupnya pada (20/04/2021). (Martin Buulolo/Ayu Yulia Yang)